Menu Tutup

Lelah setelah bekerja tidak membuat kami loyo. Kata Pak Roso warga RT 01 RW 03. Permainan pimpong memang sudah lama ngetrend di Kalikajar. Selain bermanfaat untuk jasmani, pimpong juga bisa mempererat kerukunan antar warga. Dalam sehari,disatu lokasi biasanya pimpong dimainkan pada sore dan malam hari. Pemainya sudah bukan lagi para remaja. Para bapak-bapak juga sudah lama eksis dalam permainan ini. Ya,beginilah cara kami menghabiskan waktu sore. Daripada dirumah ntar ketiduran, kan ngga bagus tidur sore-sore

1 Comments

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *